PENGARUH KONSENTRASI INHIBITOR EKSTRAK DAUN TEH HIJAU (Camellia Sinensis) TERHADAP KOROSI PIPA API 5L GRADE B DALAM MEDIUM NaCl 3%FIRJOUN DWI ASSHIDIQY / Dr. Nur Istiqomah Khamidy, S.T., M.Sc. / Teknik Material, 2024;enelitian ini mengevaluasi efek konsentrasi inhibitor dari ekstrak daun teh hijau terhadap korosi pipa API 5L Grade B yang terkena larutan pengkorosif NaCl 3%. eksperimen menggunakan konsentrasi inhibitor 4 persen, 6 persen dan 8 persen dengan larutan etanol dan aceton. metode penilaian melibatkan ... |
Identifikasi Penyakit Daun Teh Menggunakan Metode You Only Look Once Versi 8 (YOLOv8)Wella Amanda / Winda Yulita, M.Cs / Teknik Informatika, 2024Pertanian adalah sektor penting di Indonesia, dengan teh sebagai salah satu komoditas unggulan. Sumatera Utara, khususnya PTPN IV di Bah-Butong, adalah daerah penghasil teh utama dengan rata-rata hasil panen 50-55 ton/hari. Tanaman teh rentan terhadap penyakit daun yang mempengaruhi kualitas dan ras... |